Sabtu, 14 Desember 2013

Soal Fisika kelas X

Nama : Nur Athifha
Kelas : X-IPA 1 SMAN 5 Balikpapan

Soal BAB 1 (Betapa Indahnya Fisika)

1.       Agar dapat memeahami alam dengan baik dan selanjutnya pemahaman itu bermanfaat, baik     bagi diri sendiri maupun lingkungan, anda perlu membekali diri dengan sikap dan perilaku ilmiah. Sebutkan beberapa sikap yang mencontohkan perilaku ilmiah !
Jawab : -rasa ingin tahu
                  -menyangsikan dan bertanya
                  -mampu menyusun dugaan ilmiah
                  -menuntut pembuktian
                  -menarik kesimpulan berdasarkan fakta-fakta ilmiah
                  -taat logika
2. Salah satu model matematik yang sering digunakan untuk menggambarkan pola-pola keteraturan alam yaitu?
        Jawab: Grafik

Soal BAB 2 (Besaran dan Pengukuran)

1.        Hasil pengukuran panjang dan lebar sebidang tanah berbentuk  persegi panjang adalah 12,23 m dan 14,3 m. Luas tanah menurut aturan angka penting !
Jawab:
12,23 x 14,3 = 174,889 m2
Aturan perkalian angka penting : jumlah angka penting hasil perkalian harus sebanyak angka penting paling sedikit dari bilangan yang dikalikan. 12,23 mempunyai 4 angka penting dan 14,3 mempunyai 3 angka penting. Angka penting paling sedikit adalah 3 karenanya hasil perkalian juga harus mempunyai angka penting sebanyak 3.
174,889 mempunyai 6 angka penting, karenanya harus dibulatkan hingga mempunyai 3 angka penting saja = 175.



2. Perhatikan gambar jangka sorong di bawah ini!

                      
          
Hasil pengukuran dari jangka sorong tersebut, jika satuan dari hasilnya diubah menjadi cm yaitu?

                            
                                                                        
Soal BAB 3 (Vektor)

1.       Thifha berjalan 15m ke utara, kemudian ia berjalan lagi sejauh 20m ke arah timur . Hitung vektor resultan perjalanan Thifha.







Soal BAB 4 (Gerak Lurus dan Gerak Melingkar)

1.Suatu kendaraan melaju dari keadaan diam dengan percepatan tetap 5m/s2. Jarak yang   ditempuh kendaraan tersebut setelah berjalan 12 sekon adalah?

Diket:    v = 5m/s2
                        t = 12 sekon
Dit : s = ...?
Jawab : s = v.t
                  = 5.12
                  = 60 m

2.Batu dilempar vertical ke atas dengan kecepatan 10m/s. Jika g=10 m/s2, maka ketinggian maksimum yang dapat dicapai oleh batu adalah?













Soal BAB 5 (Hukum Newton)

1. Massa balok 1 adalah 2 kg, massa balok 2 adalah 4 kg, percepatan gravitasi adalah 10 m/s2, gaya dorong F adalah 12 Newton. Besar dan arah percepatan kedua balok adalah ?







2. Massa balok 1 adalah 2 kg, massa balok 2 adalah 4 kg, percepatan gravitasi adalah 10 m/s2, gaya dorong F adalah 24 N. Besar dan arah percepatan kedua balok adalah ?


Tidak ada komentar:

Posting Komentar